Dinas Kesehatan Sulteng Selaraskan SOTK dan Perkuat Peran Jabatan Fungsional
“Dalam kebijakan nasional saat ini, struktur organisasi diarahkan lebih ramping dengan penekanan pada peran jabatan fungsional dan mekanisme kerja berbasis tim, sehingga keberadaan seksi tidak lagi menjadi keharusan.” Ujar Anshar
Read article

